Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2016

PENELITIAN MEMUNCULKAN PENGETAHUAN BARU

Penelitian saat ini digunakan untuk pengembangan dari sebuah ilmu pengetahuan. Penelitian atau research yang berasal dari bahasa inggris dimana re yang berarti kembali dan search adalah mencari. Mencari kembali untuk mendapatkan sesuatu. Penelitian menurut beberapa ahli antara lain : ·          Menurut Penny (1975) penelitian adalah pemikiran yang sistematik mengenai berbagai jenis masalah yang pemecahannya memerlukan pengumpulan dan penafsiran fakta-fakta. ·          Kerlinger (1986) mengatakan bahwa penelitian adalah sesuatu penyelidikan yang sistematis, terkendali, empiris dan kritis mengenai fenomena-fenomena alam yang dibimbing oleh teori dan hipotesis mengenai hubungan yang diduga ada di antara fenomena-fenomena tersebut. Pada tulisan ini saya ingin membahas penelitian berdasarkan jenis dan analisisnya. Terdapat dua jenis penelitian berdasarkan jenis dan analisisnya, yaitu penelitian kualitatif dan penelitian kuantitatif. Penelitian kualitatif menurut Strauss dan Corbi

MUFAKAT DIPERLUKAN SEBAGAI TUJUAN

Kata mufakat saat ini menjadi hal yang seolah-olah sulit untuk menjadi pemahaman bagi beberapa orang. Keadaan yang memerlukan hasil yang mufakat mendapat banyak pertentangan dari sebagian orang. Bahkan demi kepentingan yang kalau dinilai secara keseluruhan dapat menjadikan mufakat itu sebagai boomerang. Sejak zaman pra kemerdekaan kata mufakat sudah kita ketahui melalui tokoh-tokoh sejarah. Proklamasi kemerdekaan ataupun sumpah pemuda merupakan hasil bermufakat. Berbeda pendapat memang biasa dan dari perbedaan pendapat itu kita dapat belajar untuk menghargai orang lain. Sekarang ini kata mufakat menjadi sebuah hal yang sulit dilakukan karena dengan adanya rasa menerima dan tidak menerima pada sebuah hasil keputusan atau minimnya pemahaman dari sebuah konsep atau materi yang ada. Sebuah permasalahan atau kasus yang terjadi dapat dijadikan sebagai peluang untuk survei masyarakat luas. Ada pihak yang pro dan ada pihak yang kontra. Pemahaman akan sebuah materi dapat menjadikan piliha

MIX VS TELKOMSEL

Gambar

TERSANGKANYA AHOK

Tersangkanya Ahok atas dugaan penistaan agama merupakan sebuah langkah awal dari gebrakan yang dilakukan pemerintahan Jokowi - JK untuk produk hukum. Produk hukum dari Kementerian Komunikasi dan Informatika RI berupa UU ITE .   Undang- undang inilah yang dapat membuat Ahok menjadi tersangka. Dalam pasal 28 ayat 2 UU ITE berbunyi setiap orang dengan sengaja dan tanpa hak menyebarkan informasi yang ditujukan untuk menimbulkan rasa kebencian atau permusuhan individu dan/atau kelompok masyarakat tertentu berdasarkan atas suku,agama,ras dan antar golongan (SARA). Pasal ini termasuk kedalam BAB VII tentang PERBUATAN YANG DILARANG. Hal ini menjadi lucu untuk disimak, Ahok yang sudah pernah ke Bareskrim untuk klarifikasi kejadian dan meminta maaf didepan publik melalui media televisi dipaksa untuk memenuhi umpan balik dari sebagian masyarakat. Presiden sebagai pemegang kekuasaan tertinggi menyerahkan semua kepada pihak yang berwenang melalui proses hukum. Sepertinya reformasi biro h

NYANYIAN di ATAS KARDUS

Gambar
Hari ini diadakan Festival Teater Pelajar Jakarta Barat XV Tahun 2016. Festival ini diadakan di Auditorium Gelanggang Remaja Jakarta Barat. Para Pelajar menunjukkan aksi peran mereka dalam sebuah sandiwara. Festival ini diikuti oleh beberapa teater pelajar dari sekolah-sekolah di Jakarta dan Tangerang. Salah satunya adalah Teater Sneptu, merupakan teater yang berasal dari SMAN 5 Tangerang.   Sutradara dari teater ini adalah Rama Tanya. Teater Sneptu pernah menjadi juara 3 Penata Artistik & Peran Pembantu Wanita. Sutradara dari teater sneptu sendiri menjadi nominasi dalam Festival Teater Pelajar Jakarta Utara. Sang sutradara mengawali teater sejak di bangku kuliah. Waktu itu beliau bergabung dengan teater Mahasetya.  Alur Maju Pada produksi Nyanyian Diatas kardus, sutradara meceritakan mengenai kehidupan nyata yang terjadi di kelas bawah. Sutradara menceritakan kehidupan pemulung yang hidup miskin dengan tidak memiliki rasa syukur. Kehidupan yang sama persis, jika k

KRITERIA AHOK DI MATA DIN SYAMSUDIN

Bagi tokoh agama di Indonesia Din Syamsudin, sosok Ahok tidak masuk dalam kriteria bagi Jakarta menurut hati nurani beliau. Berita yang ditampilkan pada situs-situs berita ini menarik untuk dibaca dan dicermati. Dugaan korupsi untuk kasus sumber waras pun diutarakan Ketua Pertimbangan Majelis Ulama Indonesia. Bagi sebagian masyarakat Ahok tentu berhasil dalam membangun Jakarta, namun hal ini tidak sesuai dengan Kriteria Din Syamsudin. Kriteria menjadi pemimpin dalam pandangan Din Syamsudin tidak dapat ditawar-tawar. Dalam acara di salah satu stasiun televisi, beliau mengharapakan pemimpin publik tidak mencampuri agama urusan pekerjaan. Kemungkinan hal inilah yang membuat pernyataan Din Syamsudin, bahwa Ahok sebagai perusak kerukunan umat beragama bagi masyarakat Jakarta apalagi Indonesia. Pendeta saya pun mengingatkan bahwa jika kita salah menafsirkan satu ayat dalam Alkitab, maka itu akan berbahaya. Menurut saya pun Ahok memang tidak pantas menelaah ayat kitab suci Muslim yang b